Kamis, 05 Mei 2011

Brownies Kukus

By: kahayangmulya
Bahan-bahan:
-200 gram Tepung terigu segitiga
-400 gram gula pasir
-8 butir telur
-1/2 kaleng susu kental manis cokelat
-300 ml minyak goreng
-1/2 botol pasta mocca
-1/2 ons cokelat bubuk
-1/2 sdt vanili
-1 sdm SP
-1/2 sdt garam
-cokelat beras/messes/pasta coklat/keju sesuai selera


Cara Membuat :
PhotobucketAyak tepung terigu, cokelat bubuk dan SP sisihkan.
PhotobucketKocok telur dan gula sampai larut masukkan bahan kering aduk rata, tambahkan susu kental, pasta mocca, vanili dan garam, terakhir masukkan minyak goreng, campur rata,bagi menjadi 2 adonan.
PhotobucketMasukkan dalam loyang ukuran 22×22 cm yang telah dioles margarin tipis dan dialasi kertas roti.
PhotobucketMasukan adonan pertama, kukus selama 15 menit dengan api kecil, setelah permukaan kering taburi dengan messes atau hias dengan pasta coklat diatasnya sesuai selera, atau taburi almond kepingan yang sudah diremukkan ..masukkan adonan kedua,
PhotobucketKukus +/- 30 menit ato hingga matang.

sumber: www.resep.web.id

Tidak ada komentar:

Posting Komentar